Penghargaan Universal Health Coverage (UHC)


Image : Penghargaan Universal Health Coverage (UHC)
Tahun Penghargaan : 2024
Pemberi : Direktur Utama BPJS Kesehatan - Ali Ghufron Mukti

UHC Award merupakan bentuk apresiasi pemerintah pusat atas komitmen pemerintah daerah dalam memberikan perlindungan dan jaminan kesehatan bagi masyarakatnya.

Wakil Presiden Republik Indonesia Ma'aruf Amin menyampaikan apresiasi kepada seluruh pemerintah daerah (Pemda), termasuk Pemko Pekanbaru, karena telah memenuhi target capaian UHC yang ditetapkan. Melalui penghargaan ini, ia berharap dapat memotivasi semua daerah di Indonesia untuk meningkatkan jumlah peserta dan jaminan kesehatan bagi masyarakat.

~Krakatau Grand Ballroom Taman Mini Indonesia Indah (TMII)


Logo Pemkot

Pekanbaru.go.id

Portal Resmi Pemerintah Kota Pekanbaru Provinsi Riau

Prestasi Lainnya

Tulis Komentar

[04/07/2025] Satpol PP Pekanbaru Tertibkan dan Sosialisasikan Relokasi PKL di Rumbai [04/07/2025] Persiapan Kejurkot Tenis Meja Piala Bergilir Walikota Pekanbaru Terus Dimatangkan [04/07/2025] DP3APM Pekanbaru Minta Saksi dan Korban Kekerasan dari Kelompok Rentan Dapat Perlindungan Ekstra [04/07/2025] 14 Peserta Lulus Dalam Seleksi PPPK Tahap II Pemko Pekanbaru [04/07/2025] Disetujui Kemendagri, Pemko Pekanbaru Buka Seleksi 38 Jabatan PTP [03/07/2025] Daftar Ulang Tuntas, MPLS SD dan SMP Negeri di Pekanbaru Dimulai 14 Juli