PEKANBARU- Pesta Rakyat pada malam puncak HUT Pekanbaru ke-240 pada, Minggu (24/6/2024) malam berlangsung meriah. Ada aneka hiburan musik tersaji di panggung puncak HUT Pekanbaru di lapangan Mal Pelayanan Publik (MPP) Pekanbaru.
Acara Malam Puncak Hari Jadi Pekanbaru Ke 240 bersamaan dengan Harvesting Gebyar Gerakan Nasional Bangga Buatan
Indonesia dan Bangga Berwisata di Indonesia Provinsi Riau Tahun 2024. Hal ini membuat para pengunjung semakin antusias.
Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa bersyukur Pekanbaru saat ini tepat pada tanggal 23 Juni 2024 telah berusia 240
tahun. Pekanbaru sebagai Ibu Kota Provinsi Riau memiliki letak yang cukup strategis, dimana berada ditengah-tengah Provinsi Riau dan juga berada ditengah-tengah Pulau
Sumatera.
Letak yang sangat strategis ini, menjadikan
Pekanbaru sebagai daerah perlintasan dan salah satu pusat perekonomian yang ada khususnya di Indonesia bahagian Barat.
Pesta Rakyat Malam Puncak HUT Pekanbaru Ke-240 Berlangsung Meriah
Video Lainnya
Berita Terkini
Kategori
Tag
Pengumuman Terkini

PERWAKO PEKANBARU NOMOR 2 TAHUN 2025 TENTANG PENINJAUAN TARIF RETRIBUSI JASA UMUM ATAS PELAYAAN PARKIR DI TEPI JALAN UMUM
SE WALI KOTA PEKANBARU NOMOR 77/SE/2024 TENTANG PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS MASYARAKAT/KOMUNITAS DAN RETRIBUSI NON TUNAI
