Pemko Pekanbaru Kembali Raih Penghargaan Kepatuhan Laporan Investasi


Pemerintah Kota Pekanbaru menerima penghargaan peringkat pertama dalam Kepatuhan Penyampaian Laporan Investasi. Penghargaan ini diberikan kepada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Pekanbaru.

Wali Kota Pekanbaru Dr H Firdaus ST MT Datuk Bandar Setia Amanah usai kegiatan Rilis Realisasi Investasi Triwulan III di Hotel Prime Park pd hr Selasa 2 November 2021 mengatakan, investasi di Pekanbaru tertinggi di Provinsi Riau.

Sedangkan di tingkat nasional, Riau berada pada peringkat ke 4. Bahkan pada ekspor non migas, Riau berada pd peringkat dua melalui Pelabuhan Dumai.

[Tonton Fullscreen]

Logo Pemkot

Pekanbaru.go.id

Portal Resmi Pemerintah Kota Pekanbaru Provinsi Riau

Video Lainnya

Tulis Komentar

[07/06/2023] Distankan: Hewan Kurban Masuk Pekanbaru Harus Punya Dokumen Kesehatan [07/06/2023] Antisipasi Jukir Liar, Dishub Pekanbaru Lakukan Pengawasan Setiap Hari [06/06/2023] Pemko Pekanbaru Siap Sinergi dengan BPN Lakukan Percepatan Program Pembangunan [06/06/2023] Cegah DBD, Pemcam Sukajadi Giat Laksanakan Goro [06/06/2023] 30 Pegawai Bapenda Ikuti Diklat Penilaian PBB-P2 [06/06/2023] Pemko Gelar Turnamen Junior Student League Pekanbaru